Sambal goreng buncis telur puyuh |
Sambal goreng buncis telur puyuh
- 20 butir telur puyuh , rebus , kupas
- 200 gram buncis muda , niris serong
- 4 buah ampela hati ayam , potong potong
- 2 lembar daun salam
- 1 cm lengkuas , memarkan
- 100 ml santan kental
Bumbu yang perlu anda haluskan atau di ulek untuk membuat Sambal goreng buncis telur puyuh adalah- 8 butir bawang merah
- 4 siung bawang putih
- 5 buah cabai hijau
- 5 butir kemiri sangrai
- garam secukupnya
- merica secukup nya
Cara membuat Sambal goreng buncis telur puyuh adalah :1. Tumis bumbu halus beserta lengkuas dan daun salamsampai tercium aroma wangi
2. Masukkan ampela hati ayam . aduk-aduk rata dan masak hingga berubah warna dan matang
3. Masukkan buncis. aduk sampai setengah layu , masukkan telur rebus . lalu masukkan santan , aduk-aduk rata , bubuhi garam dan merica secukupnya . biarkan sampai mendidih sebentar.
4. Hidangkan Sambal goreng buncis telur puyuh
{ 0 Comments... add one }